Official Site: Home | Trailers | Gallery | Reviews



DVD AND THE ORIGINAL SOUNDRACK ARE OUT!

DVD and Original Soundtrack Album of Dead Time: Kala have arrived!
Maaf atas DVD cover art yang tidak memuaskan. Sebagai tanda terima kasih kami cast & crew dari Dead Time: Kala, kami sudah menyiapkan cover DVD baru untuk anda yang lebih cool, tasteful, dan collectible.
Untuk sementara, silahkan klik di sini, untuk high-resolution artwork untuk menggantikan cover DVD yang anda beli. Jika anda tidak bisa nge-print sendiri, kami akan segera mengedarkan cover DVD baru ini dan akan segera bisa anda ambil di tempat-tempat tertentu. (UPDATE: Anda bisa mengambilnya di Kafe TORNADO, Kemang. Jl. Kemang Utara 66, Jakarta Selatan).


Kabar gembiranya, CD Soundtrack-nya cool bangeeeeeet.... Musik-musiknya udah pasti keren. Ada 35 track (!) di dalam album ini, lengkap dari semua lagu dari Zeke and the Popo, Sore, Lain, Tika, dan banyak lagi, sampai music scoring dahsyat yang diaransemen oleh Aghi Narottama dan Zeke. Dirilis dengan bangga oleh Black Morse.


Posted by Joko Anwar 7:57 PM 19 comments  



VANCOUVER INT'L FILM FESTIVAL A GREAT SUCCESS!!

"...a genre romp, mashing up noir with horror, comedy, melodrama, and martial arts (think: Christopher Gans’ muddled Brotherhood of the Wolf, though Dead Time is a much better movie)" --- PopMatters

"Remarkably cool neo-noir! (It's) Dark City meets David Lynch!" ---- The Georgia Straight


Bisa dibilang, sejauh ini dari semua film festival yang sudah dilalui Dead Time, Vancouver International Film Festival adalah yang paling fun. Sambutan dari penonton juga sangat luar biasa.

Nih, oleh-oleh dari Vancouvernya...

I fell in love with Vancouver. It rains most of the time when I was there. The mood of the city is exactly the kind of mood that I find the most inspiring to write.


Untuk pertama kalinya judul asli DEAD TIME dipakai. Ternyata memang sangat catchy. :) Dead Time adalah salah satu highlight dari Vancouver International Film Festival (VIFF) 2007. Penayangan pertama adalah pada tanggal 4 Oktober.




Dan penayangannya sukses luar biasa. Respon dari penonton luar biasa. Organizer bilang bahwa sambutan untuk film Dead Time adalah salah satu yang paling hangat tahun ini.


Screening-screening selanjutnya juga sama meriahnya.


The night before I went home. Party sama para filmmaker dan organizer festival. Lagu terakhir adalah soul version dari With a Little Help from My Friends. Brilliant...

Posted by Joko Anwar 11:12 PM 7 comments  



KALA: THE GRAPHIC NOVEL!


KALA: THE GRAPHIC NOVEL
is in the making by Beng Rahadian
Check out Beng's blog and give support here. :)

Posted by Joko Anwar 10:15 PM 6 comments  



Dead Time: Kala at HKAFF 2007

DEAD TIME: KALA at HKAFF 2007!

Dead Time: Kala is in the "Midnite Craze" selection at Hong Kong Asian Film Festival:

From the website:

"Let's go crazy at the stroke of midnight! Our collection of five craziest, most outrageous and shocking horror gore fests will sure satisfy your bloodlust and wildness!"

"The new star of Indonesian cinema, Joko Anwar, serves up a fantastical thriller that reflects the socially instability of his home country."


Check out the website.

Posted by Joko Anwar 9:12 PM 0 comments  



Kala di Kineforum (TIM 21)

Now playing at KINEFORUM (TIM 21)



Showtime:
Minggu 2 September, 14.15
Senin, 3 September, 17.30
Selasa, 4 September, 19.30
Rabu, 5 September, 14.15
Kamis, 6 September, 17.30
Jumat, 7 September, 19.30
Sabtu, 8 September, 14.15
Minggu, 9 September, 17.30

Posted by Joko Anwar 8:19 AM 6 comments  



Osian's Cinefan Film Festival

Meanwhile, Fa ke Mumbai untuk Osian's Cinefan Film Festival. Sold out screenings buat Kala. :)





Posted by Joko Anwar 10:50 AM 1 comments  



Bangkok Internasional Film Festival

Bangkok Internasional Film Festival tahun ini kabarnya dipegang sama Tourism Authority of Thailand. Hasilnya, tamu-tamu dapat akomodasi yang sangat mewah, seorang guide dan mobil yang siap membawa tamu ke mana aja, walaupun acara yang berkaitan sama film lebih sedikit dari tahun sebelumnya (tahun lalu master class-nya salah satu diisi oleh Oliver Stone). Tapi secara Bangkok never fails to amuse, ya udah saya sih oke-oke aja. :))


Ini venue Bangkok Internasional Film Festival Tahun ini, Central World.

Para pengunjung sedang memilih film yang akan mereka tonton.

Announcement board "KALA"

Di antara film-film yang diputer, ada beberapa yang sold-out. :))

Alvin Adam dari ShowBiz News Metro TV.


Di depan theater. Bersama tim dari film "KOPER".

Lagi nyari DVD bajakan, di sela-sela film-film keren, terselip film yang pernah saya liat sebelumnya. :))

Posted by Joko Anwar 3:30 AM 2 comments  



Pifan 2007

Penutupan Pifan 2007

Di Korea pun dikelilingi fans. Ck.. Ck.. Ck..
After screening party
Seoul Station
Takashi Simizu

Posted by Joko Anwar 1:19 PM 2 comments  



It's Festival Time...


Dead Time: Kala mendapat kehormatan, bukan saja sebagai official selection di Puchon International Fantastic Film Festival (PIFAN), Korea Selatan, tapi juga terpilih sebagai Closing Film di "genre film festival" terbesar di Asia itu. Karena Kala akan diputar di ceremony yang besar di PIFAN, maka pihak penyelenggara mengundang sutradara dan dua aktor sekaligus. Maka saya, Fachri Albar, dan Ario Bayu akan berangkat tanggal 17 Juli ini selama seminggu. Pifan juga akan diikuti oleh film-film oke lain yang akan ikut berkompetisi, termasuk 13 oleh sutradara Chookiet Sakveerakul dari Thailand, The Backwoods oleh Koldo Serra dari Spanyol (starring Gary Oldman), Dark Sea oleh Roberta Torre of Italia dan Diary oleh Oxide Pan dari Hong Kong. It's gonna be super fun. So watch out for our posts from Korea soon.

Baca beritanya tentang PIFAN dan Kala lebih lanjut:
Variety
Hollywood Reporter
Firecracker Blog
Korea Herald

Di bulan Juli ini, Kala juga terpilih sebagai official selection di Bangkok International Film Festival dan Osian's Cinefan Film Festival. Tiga festival sebulan. Not bad, Baby...

Posted by Joko Anwar 11:24 PM 2 comments  



We're Back! Hampir tiga bulan setelah ...

Hellloooooooo...!!! :)

Hampir tiga bulan setelah Dead Time: Kala dirilis. Mungkin anda sudah mendengar banyak cerita di balik layarnya yang seru (kebanyakan simpang siurnya, sih, he he he...) dari mulai Gala Premiere yang super meriah (dan "After Party"-nya yang gokil), screening di bioskopnya yang sepi (katanya), dan chaos yang terjadi setelah itu (yang secara misterius mirip cerita di filmnya). Sebenarnya semua kejadian saya rekam di blog. Tapi untuk sementara biar saja they remain unpublished. Mungkin suatu hari nanti. Yang jelas, jalan yang akan dilewati Dead Time: Kala masih panjang. Dan yang masih ingin mengikutinya, masih di-welcome dengan sepenuh hati...


Posted by Joko Anwar 10:07 PM 0 comments  



KALA Reviews

"Ground-breaking, intelligent and stylish mix of suspense, mythology and political allegory. Visual triumph mixed with allegorical brilliance! A film of historical significance, a meaningful contribution to Indonesian cinema! "
--- The Jakarta Post


"Unik dan mengejutkan! Penuh perhitungan dan pemikiran!"
--- TEMPO

"KALA, dengan memadukan penceritaan yang kuat dan keunggulan visual, mengembalikan arti menonton sebuah film."
--- Media Indonesia

"Kreatif... artistik dan menghanyutkan!"
--- indosinema.com


"Sangat menarik! Menyegarkan mata!"
--- Ruang Film


"Satu gebrakan dalam sejarah perfilman Indonesia!"
--- Koran SINDO


"Beautifully crafted! Joko Anwar layak menyandang gelar master of storytelling!"
--- MAXIM


"Layak mendapat acungan jempol!"
--- detik.com


"Sinematografi yang apik. Berani beda!"
--- KOMPAS


BLOG REVIEWS:

"Menerobos kebuntuan estetika film Indonesia selama ini... Istimewa... menghasilkan ketercengangan!"
--- Eric Sasono


"Dongeng yang mencengangkan!"
--- Rocnroll


"Terobosan baru!"
--- Windu Radityo


"KALA adalah lompatan yang tinggi!"
--- Is Mujiarso

"Recommended! Jarang ada sineas Indonesia yang bisa buat film bagus kayak gini!"
--- didut


"Highly recommended! Joko Anwar sekali lagi telah menunjukkan keahliannya!"
--- Budi at loenpia


"EXCELLENT! ...sets the bar a little bit higher untuk sebuah standar perfilman Indonesia!"
--- ahmaddendi


"... Cantik Nyaris tanpa cela!"
--- actualchaos


"... luar biasa memorable dan nggak bisa dilupakan!"
--- nggacor


"Ceritanya bagus sekali. Unbelievable. Gwe pikir kalau marketingnya serius, bisa tuh film Kala masuk Cannes atau Oscar sekalian. Sayang gwe ndak denger gaung film Kala dimana-mana, ndak seperti Nagabonar (jadi) 2"
--- adhaven

Posted by Joko Anwar 1:23 AM 8 comments  



THE FIRST REVIEW OF KALA

The first review is in!
Written by the brilliant Ewink, this will also appear on MAXIM magazine.

Read the review here.

Posted by Joko Anwar 6:53 AM 8 comments  



Poster and Semi-official Website

Saya, Ipung (DP), dan Dotty (post-production supervisor) masih di Chennai. KALA hampir siap untuk dirilis. Poster KALA yang final di bawah ini. Juga didesain oleh Puja Kirpalani dengan fotografer Erik Juragan.



While waiting for our official website, I asked my little brother Gnupi to make us one. It's low-tech. But it has the information you may ask. Plus, lots of new photo stills, wallpapers, and a new two-minute trailer.

Check it out:
KALA - Semi-official Website


Have a good day.

Posted by Joko Anwar 11:32 PM 5 comments  



Teaser Trailers


Finally, some teaser trailers...
(Gambarnya belum di-color grading. Jadi low-res aja dulu, ya. :) )
Klik di gambar tiap-tiap gambar untuk melihat teasernya.


Kala. Teaser 15 sec. "Action" (1.4 mb)


Kala. Teaser 15 sec. "Murder" (1 mb)


Kala. Teaser 15 sec. "Mystery" (800 kb)




Posted by Joko Anwar 9:15 AM 5 comments  



Sinopsis





Sinopsis:


Seorang polisi bernama Eros (Ario Bayu) menyelidiki kasus kematian 5 laki-laki yang dibunuh oleh massa. Seorang jurnalis bernama Janus (Fachri Albar) juga meliput insiden itu untuk korannya. Negeri tak bernama itu sedang dibayangi kekacauan: kekerasan, bencana alam, ketidakadilan. Sebagian masyarakat semakin lama semakin ganas. Sebagian lagi menunggu seseorang yang disebut-sebut sebagai "Ratu Adil", pemimpin yang akan membawa negeri mereka keluar dari bencana. Tanpa mereka sadari, Eros dan Janus terjebak dalam sebuah labirin penuh misteri dan bahaya. Janus tak sengaja menjadi satu-satunya orang yang mengetahui sebuah rahasia penting. Setiap kali dia menceritakan rahasia itu kepada orang lain, orang itu mati dengan mengerikan. Saat Eros juga mengetahui rahasia itu, Janus dan Eros tahu bahwa salah satu dari mereka harus mati. Kecuali jika mereka berhasil menemukan Ratu Adil sebelum malaikat pencabut nyawa datang.

A nameless country is in a state of chaos as natural disasters, corruption, and street justice rise. Part of the people grow more violent, the other part hope for the arrival of a promised leader. A cop named Eros is investigating the case of five men who were burnt to death by mob after somebody screamed "thief" at them. A journalist named Janus is also covering the story. The two are quickly drawn into a labyrinth of mysteries and murders. Janus accidentally discovers a secret. But everyone he tells the secret to soon finds a terrible death. When Eros also finds out of it, they both know that one of them has to die, unless they can find the promised leader before the angel of death arrives.

Posted by Joko Anwar 4:38 AM 2 comments  



Sound mixing + Music

Hi all,

KALA has been picture-locked and it runs 99 minutes. :))

Our music directors, Aghi and Zeke are now in the recording studio scoring KALA while Kiki is putting all the sound together. I'll post some photos from their studios next week. In the meantime, this is a teaser (not the poster, though) by my great friend Pooja. Hope you like it. :))



Posted by Joko Anwar 2:32 AM 4 comments